Assalamulaikum wr wb
Selamat Pagi / Siang / Malam sobat saya yang setia membaca Blog Boby arif, Udah lama bangettt nih saya nggak posting - posting di blog ini di karenaka banyak kesibukan , biasa orang sibuk ( Hehe )
Pada Postingan Kali ini saya akan memposting tentang CARA MEMBUAT PROGRAM PERULANGAN DI JAVA NETBEAN 6.9 , di sini kita akan menggunakan aplikasi NETBEAN 6.9 ,
mungkin Anda sudah familiar dengan yang namanya java , terutama yang mempunyai Gadget / Smartphone
Baiklah Sobat semua langsung aja to the point
Baik ke Step pertam
1.Buka lah program NetBean 6.9 di pc Anda ,
2. Kemudian akan tampil seperti di bawah ini
Kemudian pilih dan klik file => New Project => Java Aplication => Next => Ubah Project name dengan nama " PROGRAM PERULANGAN " => Finish
3. Setelah muncul public class perulangan_for {
public static void main (String args[] ){ // tempat penulisan koding
}
}
3. Tulis koding tersebut di tempat penulisa koding
/*
* To change this template, choose Tools | Templates
* and open the template in the editor.
*/
package perulangan;
/**
*
* @author TISAH RAHMAH
*/
public class perulangan_for {
public static void main (String args[] ){
int i=2;
for (i=2; i<=100; i++ )
{
i=i+1;
System.out.println(i);
}
}
}
4.Jika kodingnya sudah selesai coba untuk di Run program tersebut dengan Menakan Tombo Shift + F6 atau klik ikon run
5. Kemudian akan tampil sebagai berkut :
out put dari angka 1 - 100
jika tidak tampl seperti layar di atas berarti ada kesalahan koding
Mungkin untuk postingan CARA MEMBUAT PROGRAM PERULANGAN DI JAVA NETBEAN 6.9 kita cukupkan sampai disini , kalau teman teman ada yang di tanyakan tentang program ini kirim aja Email ke bobi.arip@gmail.com ,
Semoga ilmuini bermanfaat untuk Anda dan untuk saya selamat bekerja
Wasalamualaikum Wr Wb
0 comments:
Post a Comment